Dean Joe Kalalo

My blogs

Blogs I follow

About me

Gender Male
Industry Arts
Occupation writer, director
Location Manado, Sulawesi Utara, Indonesia
Introduction lahir di Manado 17 Juli 1983. Bergiat di Theater Club Manado sebagai sutradara & penulis naskah drama. Menekuni sastra & teater sejak tahun 2001 ketika kuliah di Fakultas Sastra Universitas Sam Ratulangi dan bergabung dengan Teater Kronis. Tahun 2006 bersama beberapa peteater SULUT mendirikan Theater Club Manado dan menjadi Direktur Umum Theater Club yang pertama tahun 2006-2007. Aktif menulis novel, cerpen, puisi dan naskah drama. Karya-karya yang telah terbit: "He..Leh!?" (Kumpulan Cerpen, 2006), "Jangan Malu Pada Sepi" (Kumpulan Puisi, 2007), "Sargasso" (Novel, 2008), "Torang Samua Nyanda Basudara" (Kumpulan Puisi Malayu Manado, 2009), "Matahari Terbit di Utara" (Novel, 2014). Karya-karya dramanya antara lain: Republik Tikus (replika para tuhan), Opera Ungu, Metamorcrazy, Dekonstruksi Hantu-Hantu, Tolak, Menunggu Malam, dll.
Interests music, Literature
Favorite Movies The Quills
Favorite Music Rock N Roll
Favorite Books semua bukunya Putu Wijaya, Pramoedya Ananta Toer, dan Dewi Lestari