Gamaliel W. Budiharga
My blogs
| Gender | Male |
|---|---|
| Introduction | LAYAR: Dalam bahasa Indonesia 'layar' (screen) juga memiliki sifat membingkai. Layar perahu pun bersifat membingkai dan juga mengumpulkan angin supaya memberikan daya dorong bagi perahu. Membingkai adalah praktik melihat dengan salah satu sudut pandang. Sudut pandang adalah sesuatu yang subyektif dan personal (mengambil obyek satu dan membuang obyek yang lain). Fotografi adalah praktik membingkai oleh karena itu bolehlah jika fotografi saya sebut pula sebagai sebuah perjalanan (melayari jagad) sekaligus juga mendirikan 'layar' di sekitar saya. Salam, Gamaliel W. Budiharga (gamaliel@budiharga.com) |

